VirtualBox

Instal VirtualBox ketika digunakan untuk Praktek Mandiri atau untuk Demo Aplikasi. Silahkan download VirtualBox beserta Extension Pack disini

  1. Jalankan file VirtualBox installer klik next - next sampai selesai

  2. Setelah selesai install VirtualBox maka selanjutnya jalankan file Oracle VM VirtualBox Extension Pack

  3. Jalankan program VirtualBox

  4. Pilih ikon Baru

    Gambar 01

  5. Kemudian ikuti seperti gambar dibawah ini

    Gambar 02

    Gambar 03

    Gambar 04

    Gambar 05

    Gambar 06

    Gambar 07

  6. Setelah VM dibuat dengan nama SIMGOS selanjutnya lakukan pengaturan sesuai langkah dibawah ini

    • Mount file installer simgos

      • Pilih perkakas dengan nama SIMGOS

      • Kemudian klik kanan pilih Pengaturan Seperti tampak pada gambar dibawah ini

        Gambar 08

      • Pilih menu Penyimpanan

      • Pilih Kosong kemudian klik icon disk untuk memilih file installer iso file iso AlmaLinux 9 minimal / RockyLinux 9 minimal / CentOS 7 minimal. Seperti gambar dibawah ini

        Gambar 09

        Gambar 10

        Gambar 11

      • Klik tombol [OK] untuk menyimpan pengaturan

    • Pengaturan Jaringan

      • Buka pengaturan SIMGOS

      • Pilih menu Jaringan kemudian atur adaptor jaringan

        • Adaptor 1: NAT
        • Adaptor 2: Adaptor hanya-host

        Gambar 12

        Gambar 13

        • Atur Network Connection
        • Pilih VirtualBox Host-Only Network
        • Kemudian lakukan pengaturan IP seperti gambar dibawah ini

        Gambar 14

        • Tekan tombol [OK]

        atau melalui aplikasi VirtualBox

        Gambar 14.01

        Gambar 14.02

    • Jalankan VM SIMGOS

      • Pilih SIMGOS pada perkakas

      • Klik icon Mulai

        Gambar 15